Bumi perkemahan di tengah hutan yang sejuk
AREA PERKEMAHAN

  • Area perkemahan terletak di bawah Pondok Kenari, di pinggir taman.
  • Area ini dapat memuat 20 tenda kecil.
  • Peserta perkemahan bebas menggunakan dapur luar ruangan serta kamar-kamar mandi Gudang Kopi.
  • Harga perkemahan akhir pekan :
    Rp 30.000 per orang ( membawa tenda sendiri).
    Rp 50.000 per orang ( tenda dari Vila Botani).